- Tuliskan kelebihan dan kelemahan guru yang terdapat dalam video tersebut!
- Pernahkan Anda mengalami peristiwa semacam ini? Tuliskan pengalaman Anda.
- Apabila Anda akan memperbaiki pembelajaran sesuai dengan kelemahan yang Anda temukan pada video tersebut, silakan tulis langkah-langkahnya dengan jelas!
- Tuliskan teori atau pendapat pakar (minimal 2) yang mendasari langkah-langkah perbaikan tersebut.
- Berikan tanggapan (minimal 2) pada pendapat orang lain dalam forum diskusi materi ini.


Tugas ke 1 MK PKM
Nama : Yuyun yunarsih
Nim: 031366591
Prodi: PKN semester 4
Pendapat saya:
1. Jarang mengalami kesulitan, karena sebelum penyampaian materi kita siapkan terlebih dahulu RPP.
2. PERNAH, yaitu melalui MGMP atau diskusi melalui forum guru mata pelajaran
3.menggunakan media komunikasi yaitu internet. Kita bisa menayangkan video_video mengenai materi yg kita sampaikan. Setelah itu siswa dapat menyimpulkan video yg kita putar.
4. Jika kegiatan ekstrakulikuler di sekolah lain belum tentu sama dengan di sekolah kita. Karena setiap sekolah dapat memilih materi apa yg akan mereka sampaikan
5. Pengalaman saya dalam memberikan pelajaran IPS kadang terkendala dengan peralatan penyampaian materi. Terutama alat peraga karena ketersediaan alat tersebut sangat terbatas sedangkan guru IPS tidak hanya 1 guru saja. jadi kita harus bergantian menggunakan alat tersebut.

Tugas ke 1 MK PKM
Nama: Dinda heralia lianti
Nim: 031366728
Prodi: S1 PKN (semester4)
1) kelebihan: cara menjelaskannya ringkas, tidak berbelit – Belit tetapi semua isi yang akan disampaikan telah sampai
Kekurangan: cara menyampaikan guru dalam video tersebut tidak langsung menggunakan moderator lain sehingga memakan banyak durasi
2) PERNAH, yaitu ketika saya mengerjakan tugas kelompok bersama teman – teman
3) mencari metode lain seperti tanya jawab antara guru dan siswa, dan diakhir pembelajaran tunjuk satu – satu dari siswa untuk memberikan kesimpulan kegiatan belajar yang telah mereka lakukan
4) 1) Dengan sering berkomunikasi siswa dapat memperhatikan cara berbicara mereka terutama artikulasi (a,u,e,i,o)
2) Mereka dapat menyesuaikan dengan siapa mereka berbicara karena kita tidak boleh menyamaratakan gaya berbicara kita kepada semua orang
5) 1) Pendapat saya teman – teman dalam forum diskusi ini sangat kreatif
2) forum diskusi ini memberi pelajaran baru kepada kita semua

Nama: RASMAITA
Nim: 031365869
Prodi: S1 PKN (semester4)
1) A.kelebihan: Guru menjelaskannya ringkas, dan baik untuk materi yang disampaikan
B.Kekurangan: Guru menyampaikan atau menjelaskan tidak secara langsung sehingga membuat siwa dan siswi merasa jenuh
2) PERNAH, yaitu ketika saya mengerjakan tugas kelompok bersama teman – teman
3) mencari metode lain seperti tanya jawab antara guru dan siswa, dan diakhir pembelajaran siswa harus memberikan kesimpulan kegiatan belajar yang telah mereka lakukan
4) 1) Dengan sering berkomunikasi siswa dapat memperhatikan cara berbicara mereka terutama artikulasi (a,u,e,i,o) dan cara bagaimana berdiskusi dengan teman teman
2) Berbicara baik dan benar atauMereka dapat menyesuaikan dengan siapa mereka berbicara karena kita tidak boleh menyamaratakan gaya berbicara kita kepada semua orang
5) A) Pendapat saya teman – teman dalam forum diskusi ini sangat kreatif dan aktif
B) forum diskusi ini memberi pelajaran baru kepada kita semua

Nama: RASMAITA
Nim: 031365869
Prodi: S1 PKN (semester4)
1) A.kelebihan: Guru menjelaskannya ringkas, dan baik untuk materi yang disampaikan
B.Kekurangan: Guru menyampaikan atau menjelaskan tidak secara langsung sehingga membuat siwa dan siswi merasa jenuh
2) PERNAH, yaitu ketika saya mengerjakan tugas kelompok bersama teman – teman
3) mencari metode lain seperti tanya jawab antara guru dan siswa, dan diakhir pembelajaran siswa harus memberikan kesimpulan kegiatan belajar yang telah mereka lakukan
4) 1) Dengan sering berkomunikasi siswa dapat memperhatikan cara berbicara mereka terutama artikulasi (a,u,e,i,o) dan cara bagaimana berdiskusi dengan teman teman
2) Berbicara baik dan benar atauMereka dapat menyesuaikan dengan siapa mereka berbicara karena kita tidak boleh menyamaratakan gaya berbicara kita kepada semua orang
5) A) Pendapat saya teman – teman dalam forum diskusi ini sangat kreatif dan aktif
B) forum diskusi ini memberi pelajaran baru kepada kita semua
C)Kita lebih tau cara baik dan benar untuk berdiskusi
D) kita juga harus mendapat poin positif cara untuk menjaga lingkungin disekitar kita
- Tuliskan kelebihan dan kelemahan guru yang terdapat dalam video tersebut!
- Pernahkan Anda mengalami peristiwa semacam ini? Tuliskan pengalaman Anda.
- Apabila Anda akan memperbaiki pembelajaran sesuai dengan kelemahan yang Anda temukan pada video tersebut, silakan tulis langkah-langkahnya dengan jelas!
- Tuliskan teori atau pendapat pakar (minimal 2) yang mendasari langkah-langkah perbaikan tersebut.
- Berikan tanggapan (minimal 2) pada pendapat orang lain dalam forum diskusi materi ini.
Jawab :
1. Kalebihan : Guru memberikan materi pembelajaran dengan metode diakusi kelompok yang dipraktekan secara langsung dilapangan sehingga siswa sangat antusias dalam pembelajaran (tidak merasa bosen/jenuh belajar dari dalam kelas saja). Guru juga menjelaskan isi materi pembelajaran, langkah2 pembelajaran serta memberikan kesimpulan pembelajaran sehaingga siswa dapat memahami materi yang dipelajari.
Kekurangannya : Guru tersebut tidak langsung memberikan materi tanpa memberi salam, berdoa, mengecek kegadiran siswa (mengisi absensi) dan tidak memberi tanggapan terhadap pendapat siswa, serta apresiasi bagi siswa yang memberikan pertanyaan paling banyak dan kepada siswa yang menjawab pertanyaan dengan benar yang diajukan kelompok lain yang memberi pertanyaan.
2. Pernah, pada saat mengisi materi pembelajaran Bab 5 dengan materi pembelajaran Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan khususnya dalam lingkungan sekolah, siswa diwajibkan melakukan kegiatan gotong royong membersihkan sekolah dan menghias sekolah agar lebih menarik dan terlihat lebih indah. Siswa dibagi menjadi 2 kelompok pertama siswa ditugaskan untuk bekerjasama membersihkan lingkungan sekolah dan kelompok ke 2 bertugas menghias sekolah agar lebih menarik dan terlihat lebih indah, selain itu siswa juga diharapkan aktif dalam berdiskusi kelompok dengan membuat pertanyaan pertanyaan dan saling memberikan pendapatnya sehingga siswa berani mengemukakan pendapatnya masing masing.
3. Yang pertama melakukan pendahuluan seperti salam, berdoa, mengisi absensi, dan menjelaskan topik materi serta langkah-langkah yang akan ditempuh dalam mempelajari materi pembelajaran yang akan diajarkan/dibahas dalam pertemuan tersebut, selanjutnya menjelaskan isi materi, membagi tugas kelompok dan mendampingi siswa dalam praktek dilapangan dan mendampingi siswa mengisi pertanyaan yang akan diajukan, serta memberikan penjelasan dari hasil diskusi atau hasil pendapat dari siwa, lalu memberikan kesimpulan dan apresisasi penilaian bagi siswa yang dapat memberikan pertanyaan dan yang kelompok lain yang dapat menjawab pertanyaan yang diajukan dari kelompok lain yang bertanya.
4. Watson adalah seorang yang mendukung peran lingkungan terhadap karakter
seseorang. Teori belajar Watson bersandar pada dua prinsip yaitu prekuensi dan resensi.
Prinsip prekuensi menyatakan bahwa semakin sering kita melakukan suatu respon terhadap stimulus tertentu, semakin cenderung kita menjadikan respon tersebut sebagai stimulus lagi.
Begitu pula halnya dengan prinsip resensi yaitu semakin baru atau kekinian kita melakukan respon terhadap stimulus tertentu, semakin cenderung kita melakukannya lagi. Dengan demikian maka teori belajar ini lebih mementingkan proses pengualangan dan proses
memberikan respon terhadap suatu stimulus harus dilakukan dengan segera. Watson kurang mendukung pada faktor penguatan (reinforcement), imbalan (reward), dan hukuman (punishment) sebagai penyebab terjadinya pembelajaran. Watson berpandangan bahwa apa yang dapat membuat kita dapat belajar stimulus respon adalah semata-mata karena keduanya berlangsung beriringan. Artinya bahwa pembelajaran dapat dihasilkan melalui
keberiringan belaka, tanpa penguatan. Pemikiran Watson tentang karakteristik hubungan stimulus respons yakni bergantung pada prinsip prekuensi atau latihan dan prinsip kekinian.
(Supardan, 2015: 248).
5. Menurut Mega Novita Sari (Guru Matematika di SLTP Nurul Hidayah) : Forum diskusi kali ini sangat menarik karena menggunakan metode diskusi kelompok yang dilakukan dengan cara praktek langsung dilapangan sehingga membuat siswa menjadi lebih antusias dalam pembelajaran
Menurut Raisa Prestiane (Guru Bahasa Sunda di SLTP Nurul Hidayah) : Forum diskusi materi kali ini sangat efektif dan kreatif sebab secara tidak langsung siswa melakukam kegiatan gotong royong membersihkan halaman sekolah dan melakukan penghijauan dihalaman sekolah sehingga tugas kelompok diskusi tersebut menghasilkan manfaat bagi lingkungan sekolah menjadi lebih bersih dan asri.
Saya sangat apresiasi sekali untuk bapak/ibu guru yang mengusung tema ayo cintai lingkungan, dengan begini kita dapat membentuk karakter anak menjadi lebih bersosial, dan peduli terhadap lingkungan.